SURVEY PENGGUNAAN APLIKASI DIGITAL DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI

Penulis

  • Budi Susarianto STMIK BANJARBARU
  • Bambang Heri

Kata Kunci:

Aplikasi Digital, Efektivitas Kerja, pegawai

Abstrak

Penggunaan aplikasi komputer diperusahaan-perusahaan sekarang menjadi kebutuhan yang tidak bisa dihindari, selain sebagai tuntutan dan kebutuhan menghadapi persaingan, penggunaan aplikasi digital memberikan kemudahan, kecepatan, dan ketepatan dalam proses kerja. Studi literatur yang digunakan untuk mengetahui keterkaitan penggunaan aplikasi digital dalam rangka meningkatkan efektivitas kerja pegawai, dimana penelitian-penelitian lain yang relevan dijadikan sebagai sumber data, sehingga diketahui hubungannya. Riset terdahulu dan studi yang relevan digunakan untuk memperkuat landasan teori, konsep, serta fenomena yang berkaitan dan memiliki pengaruh terhadap variabel penelitian. Penjelasan singkat penggunaan aplikasi digital dalam penelitian ini disampaikan melalui variasi aplikasi digital yang berbeda-beda, serta dampaknya terhadap performa para karyawan. Kajian literatur ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan aplikasi digital dalam meningkatkan efektivitas kerja pegawai dengan menggunakan metode Kajian Literatur Sistematis/Systematic Literature Review (SLR) dengan 10 jurnal yang merupakan studi primer. Pelaksanaan survey dilakukan dengan melaksanakan Perancanaan Kajian meliputi (i) Memformulasikan pertanyaan; (ii) Pemilihan sumber data dan strategi pencarian; (iii) Pemilihan paper, dan Eksekusi. Akhirnya, dampak ini pun berdampak pada tingkat efektivitas kerja yang mereka tunjukkan. Keberhasilan kerja dapat terwujud melalui pendekatan individu terhadap tugas yang diemban serta dukungan perusahaan dalam mempersiapkan kompetensi karyawan. Pelatihan terhadap penggunaan aplikasi yang diterapkan dan persiapan matang terhadap aplikasi tersebut adalah dua aspek utama yang dapat membentuk efektivitas kerja. Dalam hal ini, kolaborasi antara perusahaan dan karyawan dalam mempersiapkan kedua hal tersebut menjadi faktor kunci dalam merasakan manfaat penuh dari pemanfaatan aplikasi digital terhadap efektivitas kerja.

Referensi

S. FATIMAH and N. AZLINA, "Pengaruh teknologi informasi dan inovasi terhadap kinerja usaha kecil dan menengah (UKM)(Studi pada UKM berbasis online di Kota Dumai)," Riset Akuntansi Dan Perbankan, vol. 15, no. 1 pp.444-459, 2021

Z. N. M. Albuflasa, "The Use of Social Media and its Influence on Employee Performance: The Case of Zain Bahrain," International Journal of Innovative Science and Research Technology, vol. 4, no. 4, 2019

S. Siagian, Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : PT Bumi Aksara, 2007

G. Wijonarko and A. Wirapraja, "Analisis Kualitas Aplikasi OrangeHRM Menggunakan WebQual 4.0 Dalam Mempengaruhi Kepuasan Karyawan dan Produktivitas Kerja," Teknika, vol. 10, no. 2, pp. 146–151. https://doi.org/10.34148/teknika.v10i2.38, 2021

S. R. PUTRI and A. FERDIAN, "Pengaruh Budaya Digital Terhadap Kinerja Karyawan Di Astra Credit Companies Pekanbaru," eProceedings of Management, 8.5, 2021

A. CHOIRINISA and K. IKHWAN, "Pengaruh Penggunaan Aplikasi Digital Terhadap Efektivitas Kerja Pegawai," Transekonomika: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan, vol. 2 no.5, pp. 483-492, 2022

RUSMANTO, Rusmanto. (2018) ANALYSIS OF IMPLEMENTATION OF ORANGEHRM HR MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM, CASE STUDY OF PERSONNEL DEPARTMENT STT NF. Jurnal Informatika Terpadu, 1.1

D. K. NABILAH and M. Q. ATIEQ, "EFEKTIVITAS PENERAPAN E-KINERJA DALAM MENINGKATKAN DISIPLIN DAN KINERJA PEGAWAI DI BADAN KEPEGAWAIAN, PENDIDIKAN, DAN PELATIHAN KABUPATEN KUDUS," Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, vol. 7, no.2, pp. 114-124, 2022

K. A. S. Al Mashrafi, "The Influence of E-HRM Practise (E-HRM Importance and Courts System) towards Employee Performance in Primary Courts of Sultanate of Oman," International Journal of Management and Human Science (IJMHS), vol. 4, no. 3, pp. 1– 13, 2020

L. I. Fahmi and S. Ratnawati, "Teknologi Informasi Sebagai Fasilitas Kerja Dalam Meningkatkan efektifitas Kerja Di Pengadilan Negeri Magelang Kelas Ib," Jurnal Maneksi, vol. 9, no. 2, pp. 436–444, 2020

Kaygusuz, "the Impact of Hris Usage on Organizational Efficiency and Employee Performance," a Research in Industrial and Banking Sector in Ankara and Istanbul Cities, International Journal of Business & Management, vol. 4, no. 4, 2016. https://doi.org/10.20472/bm.2016.4.4.002

P. Ummi and F. Aldri, "Efektivitas e-office di dinas komunikasi dan informatika (kominfo) kabupaten pasaman barat dalam era governensi digital," JSDMU: Jurnal Sumber Daya Manusia Unggul, vol. 1, no. 1, pp. 1–9, 2020

E. P. Primawanti and H. Ali, "Pengaruh Teknologi Informasi, Sistem Informasi Berbasis Web Dan Knowledge Management Terhadap Kinerja Karyawan (Literature Review Executive Support Sistem (Ess) for Business)," Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, vol. 3, no. 3, pp. 267–285, 2022. https://doi.org/10.31933/ jemsi.v3i3.818

Puspitadewi, "Pengaruh Digitalisasi Perbankan Terhadap Efektivitas Dan Produktivitas Kerja Pegawai," Manajemen dan Bisns Indonesia, vol. 5, no. 2, pp. 247–258, 2019.

M. Waliulu, S. Lukman and Kusworo, "Efektivitas Penerapan E-Kinerja Dalam Meningkatkan Kinerja Aparatur Sipil Negara Pada Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Maluku," VISIONER : Jurnal Pemerintahan Daerah di Indonesia, vol. 12, no. 4, pp. 817–826, 2021. https://doi.org/10.54783/ jv.v12i4.342

Unduhan

Diterbitkan

10-10-2023

Cara Mengutip

Susarianto, B., & Heri, B. (2023). SURVEY PENGGUNAAN APLIKASI DIGITAL DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS KERJA PEGAWAI. Prosiding Seminar Nasional Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI), 2(2), 1721–1728. Diambil dari https://senafti.budiluhur.ac.id/index.php/senafti/article/view/1082