PROTOTIPE PENYIRAMAN OTOMATIS DAN PEMANTAUAN KELEMBAPAN TANAH SMART GARDEN MENGGUNAKAN WEMOS D1 R1 DAN R2 BERBASIS ANDROID

Penulis

  • Eda Akbarais Dani Universitas Budi Luhur
  • Dolly Virgian Shaka Yudha Sakti Universitas Budi Luhur

Kata Kunci:

Internet of Things, Capacitive Soil Moisture, DHT11, WeMos D1 R1, WeMos D1 R2, Smart Garden

Abstrak

Tanaman merupakan kebutuhan penting dikehidupan manusia sebagai bahan untuk pangan oleh karena itu perawatan tanaman diperlukan. Kendala yang dihadapi adalah tidak adanya sistem pemantauan seperti kelembapan tanah dan juga penyiraman yang kurang terjadwal guna memenuhi kebutuhan air pada tanaman. Pada penelitian ini menggunakan tanaman terung sebagai pengujian.Tujuan dari penelitian ini adalah mempermudah pengguna untuk mengendalikan penyiraman air dan mengetahui kondisi kelembapan tanah pada tanaman. Metode yang dipakai adalah metode prototype. Dengan adanya alat ini dapat menjadi alternatif solusi bagi pengguna untuk memantau sekaligus menjaga kelembapan tanah. Hasil pengujian yakni alat dapat menyiram otomatis maupun manual dengan pompa air dengan baik. Mode otomatis akan menyiram jika kelembapan tanah kurang dari 80%. Prototype smart garden ini dapat memantau kelembapan tanah, kelembapan udara serta suhu dan juga dapat dikendalikan oleh smartphone android dengan jarak jauh.

Referensi

E. Anugrah, M. Hasbi, and M. P. Lukman, “PENERAPAN SISTEM MONITORING DAN KENDALI PINTAR UNTUK TANAMAN TERUNG BERBASIS INTERNET OF THINGS DENGAN METODE PENYIRAMAN IRIGASI TETES,” Jurnal RESISTOR, vol.4, pp. 204-212, Okt. 2021.

H. Nadzif, T. Andrasto, and D. S. Aprilian, “Sistem Monitoring Kelembaban Tanah dan Kendali Pompa Air Menggunakan Arduino dan Internet,” Jurnal Teknik Elektro, vol. 11, pp. 26-30, Jan-Juni 2019.

F. Susanto, N. Komang Prasiani, and P. Darmawan, “IMPLEMENTASI INTERNET OF THINGS DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI,” Jurnal IMAGINE, vol. 2, pp. 35-40, April 2022.

V. Omega et al., “SMART GARDEN BERBASIS INTERNET OF THINGS,” Jurnal Teknik Informatika Mahakarya, vol.6, pp. 36-42, Juni 2023.

C. M. Milendo and D. Kusumaningsih, “PROTOTIPE REKAYASA LINGKUNGAN PERTANIAN PINTAR MENGGUNAKAN WEMOS D1R1 BERBASIS ANDROID,” Seminar Nasional Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI), Sept. 2022, pp. 1210-1218.

N. Alamsyah and D. Putri, “Rancang Bangun Penyiraman Bibit Tanaman Secara Otomatis Menggunakan Wemos D1 R2 (Studi Kasus : Persemaian Kebun Montaya PTPN VIII Gununghalu Kabupaten Bandung Barat),” JURNAL NUANSA INFORMATIKA, vol. 16, pp. 108-115, Jan. 2022.

M. B. Ulum, M. Lutfi, and A. Faizin, “OTOMATISASI POMPA AIR MENGGUNAKAN NODEMCU ESP8266 BERBASIS INTERNET OF THINGS (IOT),” Jurnal Mahasiswa Teknik Informatika, vol. 6, pp. 86-93, Feb. 2022.

E. Ardiyan and R. Pradana, “SISTEM MONITORING DAN KONTROL PADA SMART GARDEN MENGGUNAKAN ESP8266 DENGAN FIREBASE DAN SMARTPHONE ANDROID,” Seminar Nasional Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI), vol.2, pp. 2117-2126, Sept. 2023.

U. Ristian, I. Ruslianto, and K. Sari, “Sistem Monitoring Smart Greenhouse pada Lahan Terbatas Berbasis Internet of Things (IoT),” Jurnal Edukasi dan Penelitian Informatika, vol. 8, pp. 87-94, April 2022.

Hendriawan, Subandi, J. C. Chandra, and Ferdiansyah, “PROTOTYPE SISTEM ALAT PENYIRAMAN TANAMAN CABAI OTOMATIS BERBASIS WEB MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER NODEMCU ESP8266,” Seminar Nasional Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI), vol 2, pp. 500-507, April 2023.

Unduhan

Diterbitkan

30-04-2024

Cara Mengutip

Akbarais Dani, E., & Virgian Shaka Yudha Sakti, D. (2024). PROTOTIPE PENYIRAMAN OTOMATIS DAN PEMANTAUAN KELEMBAPAN TANAH SMART GARDEN MENGGUNAKAN WEMOS D1 R1 DAN R2 BERBASIS ANDROID. Prosiding Seminar Nasional Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI), 3(1), 164–177. Diambil dari https://senafti.budiluhur.ac.id/index.php/senafti/article/view/1189

Terbitan

Bagian

Artificial Intelligence