Penerapan Json Web Token Untuk Aplikasi Pemesanan Pada Rajasusu Store

Penulis

  • Adi Prasetyo Universitas Budi Luhur
  • Titin Fatimah Universitas Budi Luhur

Kata Kunci:

web service, JSON web token (JWT), WSIM, black box testing

Abstrak

Di era modern sekarang ini semua kebutuhan sudah bisa didapatkan dengan cara yang mudah dan cepat karena diakibatan oleh teknologi yang dari tahun ketahun makin maju, contohnya dulu jika kita ingin membeli suatu barang atau kebutuhan seperti susu dan popok kita harus membeli langsung kepada penjual atau toko yang tersedia. Tapi dengan teknologi yang semakin cangih dan ilmu pengetahuan yang semakin maju sekarang kita tidak perlu susah karena sekarang sudah terdapat toko – toko yang menjual barang seperti susu melalui internet yang biasa dikenal dengan Ecommerce. Pada saat ini sistem penjualan Raja Susu yang belum berkembang di banding toko lain di platform online di tambah dengan keinginan toko menjangkau pelanggan yang lebih luas jangkauannya, Salah satu caranya adalah dengan pemanfaatan teknologi web service. Web service memungkinkan perangkat yang berbeda platform dapat saling berkomunikasi. Pada penelitian kali ini,  membuat sebuah aplikasi berbasis web service dengan menggunakan teknologi web service serta JWT (JSON Web Token) pada studi kasus toko kebutuhan susu dan popok online. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah WSIM (Web service Implementation Methodology) dan diuji dengan Blackbox Testing. Berdasarkan hasil pengujian menggunakan Blackbox Testing persentase keberhasilan mencapai 100%. Aplikasi e-commerce ini nantinya dapat diakses melalui website dan android.

Referensi

B. S. Rifki Indra Perwira, "Implementasi Web Service Pada Integrasi Data Akademik Dengan Replika Pangkalan Data Dikti," Telematika, Vol. 14, No. 1, Pp. 1-11, 2017.

G. A. P. Zaman, "Perancangan Dan Implementasi Web Service Sebagai Media Pertukaran Data Pada Aplikasi Permainan," Informatika, Vol. 11, No. 2, Pp. 1-9, 2017.

K. E. A. M. H. D. A. Y. Za’imatus Sa’diyah, "Pengembangan Web Service Sistem Informasi Sekolah," Jurnal Riset Sistem Informasi Dan Teknik Informatika, Vol. 5, No. 1, Pp. 154-165, 2020.

V. H. Pranatawijaya, "Implementasi Pencatatan Aktivitas Mahasiswa Menggunakan Web Service Pada Feeder Pddikti Dengan Metode Extreme Programing," Jurnal Teknologi Informasi, Vol. 14, No. 2, Pp. 1-10, 2020.

A. A. Romi Choirudin, "Implementasi Rest Api Web Service Dalam Membangun Aplikasi Multiplatform Untuk Usaha Jasa," Matrik, Vol. 18, No. 2, Pp. 284-293, 2019.

Y. H. J. E. S. Albertus Ari Kristanto, "Implementasi Golang Dan New Simple Queue Pada Sistem Sandbox Pihak Ketiga Berbasis Rest Api," Jurnal Resti, Vol. 4, No. 4, Pp. 745- 750, 2020.

H. D. M. A. Salim, "Integrasi Sistem Informasi Pemantauan Kualitas Lingkungan Air Dan Udara Menggunakan Rest Api Dan Web Service," Jurnal Rekayasa Lingkungan, Vol. 14, No. 2, Pp. 183-192, 2021.

D. K. D. S. B. &. B. H. Ardiansyah, "Web Service Sistem Informasi Terpadu (SIMIPA) Menggunakan REST API," JURNAL KOMPUTASI, Vol. 9, No. 2, Pp. 1-16, 2021.

A. R. Rohmat Gunawan, "JSON Web Token (JWT) Untuk Authentication Pada Interoperabilitas Arsitektur Berbasis Restful Web Service," Jurnal Edukasi Dan Penelitian Informatika, Vol. 5, No. 1, Pp. 1-6, 2019.

A. I. P. Andi Setiawan, "Implementasi JSON Web Token Berbasis Algoritma SHA-512 Untuk Otentikasi Aplikasi Batikkita," JURNAL RESTI, Vol. 4, No. 6, Pp. 1036-1045, 2020.

Unduhan

Diterbitkan

30-09-2022

Cara Mengutip

Prasetyo, A., & Fatimah, T. (2022). Penerapan Json Web Token Untuk Aplikasi Pemesanan Pada Rajasusu Store. Prosiding Seminar Nasional Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI), 1(1), 1256–1265. Diambil dari https://senafti.budiluhur.ac.id/index.php/senafti/article/view/426

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

1 2 3 > >>