IMPLEMENTASI SISTEM SMART HOME UNTUK MONITORING PENCAHAYAAN OTOMATIS BERBASIS INTERNET OF THINGS

Penulis

  • Okanda Dewa Peratama Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur, Indonesia
  • Dewi Kusumaningsih Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur, Indonesia
  • Mardi Hardjianto Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur, Indonesia
  • Reva Ragam Santika Teknik Informatika, Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur, Indonesia

Kata Kunci:

Internet of Things, SmartHome, Sistem Smart Home, Monitoring Pencahayaan Otomatis

Abstrak

Pesatnya perkembangan teknologi menyebabkan berkembangnya ide atau konsep yang sangat berguna dimasa depan, termasuk pemanfaatan internet of things untuk smarthome. Internet of things sendiri merupakan sebuah konsep yang dapat menghubungkan perangkat listrik atau elektronik disekitar kita ke internet, memungkinkan kita untuk berkomunikasi antar objek dan penggunanya. Internet of things saat ini banyak digunakan dengan utilitas dan fungsi yang berguna. Rumah yang terintregrasi dengan internet of things bertujuan untuk memfasilitasi pekerjaan manusia. Smarthome mengacu pada lingkungan rumah yang nyaman dimana peralatan rumah dapat dikendalikan secara otomatis dari jarak jauh atau di kendalikan dari mana saja dengan koneksi internet. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode prototyping. Hasil pengujian dari prototipe ini keseluruhan alat berjalan dengan baik. Bagaimana memberikan solusi bagi pencengahan dari pemborosan energi listrik dan terjadinya kebakaran atas kebocoran gas, akibat mobilitas tinggi masyarakat, yang dapat dimonitor dan dikontrol dari jarak jauh melalui website, dengan cara meracang Internet of Things For Smart Home untuk mencegah terjadinya pemborosan energi listrik dan terjadinya kebakaran atas kebocoran gas akibat mobilitas tinggi masyarakat agar dapat dikontrol dan dipantau melalui website dengan mudah dan praktis dari jarak jauh menggunakan sensor DHT11, PIR dan MQ-2 serta mewujudkan prototipe sistem Smart Home berbasis Internet of Things. Walaupun Ketika alat dikontrol melalui website mengalami delay antara 1-3 detik yang diakibatkan oleh jaringan internet dan listrik yang tidak stabil.

Referensi

D. Nusyirwan, “‘Fun Book’ Rak Buku Otomatis Berbasis Arduino Dan Bluetooth Pada Perpustakaan Untuk Meningkatkan Kualitas Siswa,” J. Ilm. Pendidik. Tek. dan Kejuru., vol. 12, no. 2, p. 94, 2019, doi: 10.20961/jiptek.v12i2.31140.

N. A. Prasetyo, A. G. Prabawati, and Suyoto, “Smart home: Power electric monitoring and control in Indonesia,” Int.J. Interact. Mob. Technol., vol. 13, no. 3, pp. 143–151, 2019, doi: 10.3991/ijim.v13i03.10070.

R. Aulia, R. A. Fauzan, and I. Lubis, “Pengendalian Suhu Ruangan Menggunakan Menggunakan FAN dan DHT11 Berbasis Arduino,” CESS (Journal Comput. Eng. Syst. Sci., vol. 6, no. 1, p. 30, 2021, doi: 10.24114/cess.v6i1.21113.

E. Rosiska, “Rancang Bangun Kotak Penyimpanan Uang Dengan Voice Recognition Berbasis Mikrokontroler,” J. Comasie, vol. 03, 2021.

Z. Zakaria, F. Fauzi, I. Irhamni, and E. Iswardy, “Rancang Bangun Sistem Pengontrolan Lampu Berbasis Komputer Dan Arduino Untuk Aplikasi Smart Home,” J. Komputer, Inf. Teknol. dan Elektro, vol. 6, no. 1, pp. 26–31, 2021, doi: 10.24815/kitektro.v6i1.21241.

M. Kholil, “Simulasi Rancang Bangun Smart Home Menggunakan Wemos D1 R2 ESP8266 Berbasis Internet Of Things,” vol. 6, pp. 1–9, 2021.

H. H. Abrianto, K. Sari, and I. Irmayani, “Sistem Monitoring Dan Pengendalian Data Suhu Ruang Navigasi Jarak Jauh Menggunakan WEMOS D1 Mini,” J. Nas. Komputasi dan Teknol. Inf., vol. 4, no. 1, pp. 38–49, 2021, doi: 10.32672/jnkti.v4i1.2687.

H. P. Ramadhan, C. Kartiko, and A. Prasetiadi, “Monitoring Kualitas Air Tambak Udang Menggunakan Metode Data Logging,” J. Tek. Inform. dan Sist. Inf., vol. 6, no. April, pp. 102–114, 2020.

A. Deris, “Sistem Informasi Darurat Pada Mini Market Menggunakan Mikrokontroler Esp8266 Berbasis Internet of Things,” Komputasi J. Ilm. Ilmu Komput. dan Mat., vol. 16, no. 2, pp. 283–288, 2019, doi: 10.33751/komputasi.v16i2.1622.

M. I. Hakiki, U. Darusalam, and N. D. Nathasia, “Konfigurasi Arduino IDE Untuk Monitoring Pendeteksi Suhu dan Kelembapan Pada Ruang Data Center Menggunakan Sensor DHT11,” J. Media Inform. Budidarma, vol. 4, no. 1, p. 150, 2020, doi: 10.30865/mib.v4i1.1876.

Unduhan

Diterbitkan

30-04-2023

Cara Mengutip

Peratama, O. D., Kusumaningsih, D., Hardjianto, M., & Santika, R. R. (2023). IMPLEMENTASI SISTEM SMART HOME UNTUK MONITORING PENCAHAYAAN OTOMATIS BERBASIS INTERNET OF THINGS. Prosiding Seminar Nasional Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi (SENAFTI), 2(1), 441–449. Diambil dari https://senafti.budiluhur.ac.id/index.php/senafti/article/view/566

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

<< < 1 2 3 4 5 6 > >>